Skip to main content

Posts

Showing posts from October, 2018

Sistem Ganjil Genap Tidak Lagi Seharian dan Ruas yang bebas Ganjil Genap

Sudah pasti pemprov DKI Jakarta memutuskan untuk memperpanjang masa pemberlakuan ganjil-genap karena hasil positif. Hanya saja perpanjangan sistem ganjil genap kali ini tak lagi seharian atau 15 jam. Ganjil genap perpanjangan ini berlaku pada jam berangkat kerja dan pulang kerja. Dimana untuk pagi ganjil genap berlaku pukul 06.00 WIB-10.00 WIB sedangkan untuk sore pukul 16.00 WIB-20.00 WIB. "Pembatasan lalu lintas sebagaimana dimaksud dalam pasal 1 diberlakukan pada hari Senin sampai Jumat mulai dari pukul 06.00 WIB sampai dengan 10.00 WIB dan mulai pukul 16.00 WIB sampai dengan 20.00 WIB," tulis aturan dalam Pergub No 106/2018 tentang Ganjil-Genap. Ruas jalan yang diberlakukan ganjil-genap yaitu: - Jalan Medan Merdeka Barat - Jalan MH. Thamrin - Jalan Jenderal Sudirman - Jalan Jenderal Gatot Subroto - Sebagian Jalan Jenderal S Parman (simpang Slipi - simpang Tomang) - Jalan MT Haryono - Jalan HR Rasuna Said - Jalan Jenderal DI Panjaitan - Jalan Jenderal Ahmad Yani Perpa...

Begini Jawaban Cak Nun ketika Ma'ruf Amin Minta Saran Jaga Kerukunan

Cawapres nomor urut 01, KH Ma'ruf Amin, berkunjung ke kantor budayawan Emha Ainun Nadjib di Rumah Maiyah Kadipiro Bantul, Minggu (14/10/2018) sore dikutip dari detik.com . Dalam kesempatan tersebut Ma'ruf meminta saran kepada Cak Nun tentang cara menjaga kerukunan, namun justru Emha memberikan jawaban seperti ini. "Saya ingin memperoleh masukan-masukan, saran-saran bagaimana kita membangun negara ini supaya lebih baik, lebih rukun, lebih sejahtera, dan lebih maju ke depan," kata Ma'ruf mengawali dialog dengan Emha Ainun Najib atau Cak Nun. Menanggapi pernyataan Ma'ruf, Cak Nun berterimakasih karena pasangan dari Capres Jokowi ini bersedia mampir di Rumah Maiyah. "Saya tidak merasa pada levelnya, tidak pada tempatnya untuk panjenengan rawuhi (Anda datangi) di sini," ucap pria asal Jombang tersebut. Pada kesempatan itu Cak Nun juga berkata "Karena saya, ibarat sepakbola, saya tidak ada di kedua kesebelasan, wasit juga bukan, hakim gari...

Saleem Vokalis Iklim Band Meninggal Dunia

Kurang dari satu bulan mendapatkan perawatan intensif di rumah sakit setelah mengalami kecelakaan lalu lintas, mantan vokalis band Iklim asal Malaysia, Saleem, akhirnya mengembuskan napas terakhirnya. Pria yang terlahir dengan nama AM Salim Abdul Majeed itu meninggal dunia dalam usia 57 tahun.  Dikutip dari sejumlah media Malaysia, Saleem meninggal sekitar pada Minggu (14/10/2018), sekitar pukul 06.20 waktu setempat di ruang perawatan intensif di Universiti Kebangsaan Medical Centre (PPUKM) di Kuala Lumpur. Saleem sudah menjalani perawatan di rumah sakit sejak mengalami kecelakaan sekitar 22 hari lalu. Saat itu, sepeda motor yang dia kendarai tiba-tiba ditrabrak mobil dari belakang. Dia pun terpental dan jatuh. Akibatnya, 12 rusuknya patah, pembengkakan otak dan parunya tertusuk. Dia terus dalam kondisi kritis sejak kecelakaan tersebut.  Putra sulung Saleem, Muhammad Amirul Mukmin, mengatakan, kondisi ayahnya itu kian memburuk sejak Sabtu (13/10/2018). Saleem menga...

This is how to find out if your Facebook account is affected by a hack case

Facebook has just given a further explanation about the case of hacking that occurred in the service. Here's how to check whether your account has been affected by the case. On Saturday (10/13/2018), Facebook gave details of what information was accessed in the case of the hack. These include user names and contact info, as well as personal details such as religion and location. In September, a hacker group used a single security vulnerability to login 'view as' Facebook to access millions of user data. The investigation was directly carried out by Mark Zuckerberg's company. Facebook also includes a way to see if your account has been affected by the hack case and any information that is accessed without permission To find out, all you need to do is log in to your account and then access Facebook's Help Center. The information you are looking for is at the bottom of the page. This section will explain whether your Facebook account was affected by a hack case. T...

Bermuatan 25 Perahu Longboat Orang Dilaporkan Hilang di Papua

Perahu longboat bermuatan 25 orang penumpang dilaporkan hilang saat perjalanan dari Distrik Agats menuju Kampung Bayun, Distrik Safan, Kabupaten Asmat, Papua, Sabtu (13/10/2018). Namun, hingga Sabtu pagi tadi, longboat tersebut belum juga tiba. Akhirnya Kepala Kampung Bayun bernama Barnabas Baus, sekira pukul 09.30 WIT melapor ke Pos Pencarian dan Pertolongan Asmat. Berdasarkan data yang diperoleh Okezone dari Kantor Pencarian dan Pertolongan Timika, Kabupaten Mimika, Papua, longboat tersebut bertolak pada Kamis 11 Oktober 2018, sekira pukul 07.00 WIT dari Pelabuhan Agats, dan direncanakan tiba di Kampung Bayun pada pukul 11.00 WIT dengan menempuh perjalanan 4 jam. "Pos pencarian dan pertolongan Asmat menerima laporan dari bapak Barnabas Baus, bahwa ada sebuah longboat bermesin 15 PK dan berpenumpang 25 orang hingga saat ini belum diketahui keberadaannya," kata Muhammad, Kepala Seksi Humas Kantor Pencarian dan Pertolongan Timika, Sabtu (13/10/2018) malam. Mendapa...

Winter Indonesia Dianalogikan Sebagai Prabowo oleh Sekjen PSI Raja Juli Antoni

PSI atau Partai Solidaritas Indonesia melalui Sekjen-nya Raja Juli Antoni menyebut kondisi winter dalam serial 'Game of Thrones' yang dijadikan analogi Presiden Joko Widodo adalah Prabowo Subianto. Timses Prabowo Subianto-Sandiaga Uno berang dengan pernyataan itu. "Narasinya jahat. Sangat keji sekali pernyataan Raja Juli Antoni itu dengan menyebutkan Pak Prabowo sebagai Winter di film GoT itu," ujar juru bicara Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandiaga, Andre Rosiade dikutip dari detik.com . Dan memang apa yang disampaikan oleh Raja Juli Antoni tersebut memang tidak pantas. Berikut kutipan pernyataan Raja Juli Antoni : "Antoni kemudian menjelaskan istilah 'winter is coming' yang diingatkan Jokowi. Artinya, kepemimpinan dunia yang egoistik yang menebar ancaman dan ketakutan adalah ancaman kolektif bersama." Ia pun menyebut kondisi winter yang ada Indonesia adalah capres nomor urut 02 Prabowo Subianto. "'Winter Indonesia' itu Prab...

Odd-Even Police Number Rules Extended until 31 December 2018

The odd-even expansion policy during the 2018 Asian Games and Asian Para Games is extended to 31 December 2018. This extension will take effect Monday (10/15/2018) tomorrow. "Valid from 15 October to 31 December 2018 through Governor Regulation 106 of 2018 concerning Traffic Restrictions with Even Odd Systems," said Acting Head of DKI Jakarta Transportation Service, Sigit Wijatmoko, Saturday (10/13/2018). Thus, odd-even remains valid on Jalan Medan Merdeka Barat, MH Thamrin, Gatot Subroto, Sudirman, part of Jalan General S Parman from the end of the intersection of Jalan Tomang Raya to Simpang KS Tubun. Next, Jalan MT Haryono, HR Rasuna Said, DI Panjaitan, and Jalan Ahmad Yani. A number of car drivers seem to violate the rule on the grounds that they do not know that an even-odd number has been applied again.  Even-odd odds apply Monday to Friday from 06.00 WIB to 21.00 WIB. Saturday, Sunday and national holidays are not enforced.

5 Arti Istilah di Game of Thrones yang Disebut Jokowi

Presiden Joko Widodo bikin heboh gara-gara menyebut 'Game of Thrones' dalam pidatonya di IMF-WB di Nusa Dua Hall, Bali, Jumat (12/10/2018). Tak cuma nama serialnya, Jokowi juga menyebut beberapa istilah di serial fenomenal itu. Berikut arti lima istilah di Game of Thrones yang disebut oleh Jokowi.  1. The Great Houses The Great Houses adalah pihak yang paling kuat dari bangsawan di tujuh kerajaan. Mereka menjalankan kekuasaan yang sangat besar dan kuat namun mereka bertanggung jawab kepada King of the Andals dan The First Men.  2. Great Families Adalah nama-nama keluarga atau klan dengan kekuasaan sangat besar di tujuh kerajaan terkuat di 'Game of Thrones'. Mereka adalah Stark, Tully, Arryn, Lannister, Baratheon, Martell, dan Tyrell.  3. The Iron Throne The Iron Throne adalah takhta yang diperebutkan di 'Game of Thrones'. Dengan menguasainya, kelompok tertentu akan memiliki power yang luar biasa. 4. Mother of Dragons Mother of Dragons adalah salah satu karak...

Harga Pertamax Naik "lagi"

PT Pertamina (Persero) menaikkan harga jual bahan bakar minyak (BBM) untuk Pertamax Series, Dex Series, dan Biosolar Non PSO. Harga baru ini berlaku di seluruh Indonesia mulai pukul 11.00 WIB. Sejak 17 Juli lalu, harga Pertamax di Jakarta Rp 9.500 per liter. Mulai hari ini, harga Pertamax menjadi Rp 10.400 atau naik Rp 900 per liter. External Communication Manager Pertamina Arya Dwi Paramita mengatakan, penyesuaian ini sejalan dengan harga minyak dunia. Penyesuaian harga BBM jenis Pertamax, Pertamax Turbo, Dexlite, Pertamina Dex, dan Biosolar Non PSO merupakan dampak dari harga minyak mentah dunia yang terus merangkak naik di mana saat ini harga minyak dunia rata-rata menembus US$ 80 per barel," kata dia dalam keterangan tertulis, Rabu (10/10/2018). Penetapannya mengacu pada Permen ESDM No. 34 tahun 2018 Perubahan Kelima Atas Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Nomor 39 Tahun 2014, Tentang Perhitungan Harga Jual Eceran BBM. "Harga yang ditetapkan ini masih lebih ...